Rabu, 04 Oktober 2023

Fotograf Pillars of Creation

 

   

    Pillars of creation adalah fotograf alam semesta yang di ambil oleh Hubble Space Telescope (HST) yang terbuat dari Elephant Trunks dan Interstellar Gas serta debu dari dalam Eagle Nebula dan berada di dalam Serpens consellation dengan jarak 6,500 - 7,000 light-years dari bumi. Elephant Trunks ini ditemukan oleh John Charles Duncan pada tahun 1920 dengan Mount Wilson Observatory 60 inci Telescope. 


        Pada tahun 2022, James Webb Space Telescope (JWST) menangkap fotograf dari Pillars of Creation dengan resolusi yang lebih tinggi dan lebih jelas dari Hubble Space Telescope.

    DI waktu yang sama, JWST menangkap fotograf dari Pillars of Creation pada angle yang berbeda dengan berada di tengah suatu region. Bintang-bintang di dalam region ini menghilang sehingga hanya ada debu semesta tak terhingga yang tersisa.


0 komentar:

Posting Komentar